Al-Jannah menyiapkan Pemimpin Taqwa dan Kreatif !
“Entrepreneurship Project Exhibition
Dalam rangka memeriahkan IAS Party Sekolah Islam Alam dan Sains Al-Jannah, Pra Dasar IAS Al-Jannah menyelenggarakan kegiatan pembuatan projek media pembelajaran dengan tema Islam Alam Sains (IAS). Kegiatan ini dilaksanakan selama 2 hari, Rabu-Kamis 17-18 November 2021. Apa saja ya yang dibuat 😉 yuks kita simak ;
- Media pembelajaran puzzle rukun Islam
- Media pembelajaran melalui roncean rukun Iman, waktu shalat dan rukun Islam
- Media pembelajaran mengenal huruf hijaiyah
- Media pembelajaran sains magic sand, playdough, slime, media pancing, gelembung dan squeeze
Semoga dengan pembuatan projek media pembelajaran imajinasi dan kreativitas anak-anak semakin berkembang, aamiin”
- pradasar
- iasaljannah
- pemimpin
- taqwa
- kreatif